Oleh: Arief Adi Purwoko, S.Fil. M.Sc. Pasca reformasi 1998, melalui Undang-Undang (UU) No.12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi, Pasal 35 Ayat 3 yang mengatur bahwa Mata Kuliah Agama, Pancasila, Pendidikan Kewarganegaraan, dan Bahasa Indonesia merupakan mata kuliah wajib yang harus Read More …
Kategori: Laman Dosen
Refleksi Idul Fitri 1441 H
PAI – Tidak terasa Syawal telah tiba. Seringkali kehadiran bulan ini diletakkan sebagai bulan kemenangan, setelah satu bulan penuh umat Islam bertarung dengan segala hawa nafsu. Dalam perspektif lain, bulan ini juga diletakkan sebagai bulan silaturahmi, antara sanak keluarga, rekan kerja, Read More …
Sinopsis Buku “Akulturasi Tradisi Mandi Beladau Suku Melayu Dengan Pendidikan Islam”

Tradisi merupakan kebiasaan yang dilakukan oleh masyarakat dan biasanya masih dipertahankan dengan alasan-alasan tertentu. Bagi masyarakat yang masih menjalankannya beranggapan bahwa suatu tradisi yang diwariskan oleh nenek moyang merupakan harta tak ternilai dan mereka bertugas untuk menjaga sehingga tidak lenyap Read More …